WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA"

Sedikit Info Seputar WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA" Terbaru 2017 - Hay gaes kali ini team Zona Free Game Android , kali ini akan membahas artikel dengan judul WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA", kami selaku Team Zona Free Game Android telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Zona Free Game Android . semoga isi postingan tentang Artikel Hardware, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul: Berbagi Info Seputar WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA" Terbaru
link: WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA"

"jangan lupa baca juga artikel dari kami yang lain dibawah"

Berbagi WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA" Terbaru dan Terlengkap 2017


Wi-Fi adalah kependekan dari Wireless Fidelity. Wi-Fi dapat diartikan sebagai sekumpulan standar yang digunakan untuk sebuah jaringan lokal nirkabel atau sering disebut dengan Wireless Local Area Networks (WLAN) yang didasari pada spesfikasi IEEE 802.11.

Salam smart IT untuk anda semua pembaca setia artikel printerilmu. Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai kekurangan dan kelebihan dari wifi. Setelah artikel sebelumnya membahas mengenai arti kode pada wifi.

Dapat disimpulkan bahwa pengertian Wi-Fi adalah standarisasi koneksi yang digunakan untuk menghubungkan suatu komputer dengan komputer lain (dalam hal ini bisa berarti menghubungkan dengan banyak komputer). Saat ini Wi-Fi digunakan untuk berbagai kebutuhan dan ditempatkan diberbagai lokasi strategis. Tidak sedikit penyedia layanan internet yang menggunakan infrastruktur jaringan Wi-Fi sebagai penghubung antar server dan klien (pengguna jasa). Selain itu Wi-Fi dapat dengan mudah kita temukan saat ini di beberapa tempat strategis seperti perkantoran, mal, sekolah, kampus, kafe dan lainnya.

Perancangan teknologi Wi-Fi didasari pada peraturan spesifikasi IEEE 802.11 yang hingga saat terdiri dari empat variasi dari 802.11, yang adalah:
Ø  802.11a
Ø  802.11b
Ø  802.11g
Ø  802.11n

Variasi spesifikasi di atas memiliki kemampuan yang berbeda-beda terutama pada segi kecepatan akses data. Perlu diketahui variasi spesifikasi Wi-Fi g dan n merupakan yang terbaru diaplikasikan pada perangkat pertama kali pada tahun 2005. Berikut ini kami sertakan tabel dari variasi Wi-Fi beserta masing-masing kemampuannya.

Spesifikasi    Kecepatan    Frekuensi Band    Kompatibilitas
802.11b        11 Mb/s              2.4 GHz                      B
802.11a        54 Mb/s              5 GHz                         A
802.11g        54 Mb/s              2.4 GHz                      b,g
802.11n        100 MB/s           2.4 GHz                      b,g,a

Secara teknis operasional, Wi-Fi merupakan salah satu varian teknologi komunikasi dan informasi yang bekerja pada jaringan dan perangkat WLAN. Bisa dikatakan pula bahwa Wi-Fi adalah sertifikasi merek dagang yang diberikan pabrikan kepada sebuah perangkat telekomunikasi dan internet yang dapat bekerja pada jaringan WLANdan telah memenuhi kualitas dan memenuhi semua persyaratan yang berlaku.

Jarak jangkauan sinyal yang dipancarkan dari sebuah perangkat Wi-Fi bermacam-macam. Hal itu tergantung pada perangkatnya masing-masing. Adapun perangkat yang berperan sebagai penerima sinyal Wi-Fi supaya dapat menangkap sinyal yang dipancarkan oleh salah satu perangkat Wi-Fi maka diperlukan kecocokan spesifikasi yang dimiliki oleh kedua perangkat tersebut. Lebih jelasnya anda bisa lihat spesifikasi Wi-Fi dari sebuah perangkat yang bisa dilihat pada informasi produk tersebut, lalu sesuaikan dengan tabel yang kami tampilkan di atas.

Kelebihan:
Ø  Wi-Fi dikembangkan tanpa kabel dan menggunakan gelombang radio dengan frekuensi 2,4 GHz. Selain itu Wi-Fi dapat mengirim dan menerima kapasitas sampai 54Mbps.
Ø  Wi-Fi menggunakan jalur akses jaringan / hotspot, dapat berkomunikasi ke semua komputer dan laptop.
Ø  Wireless klien: PCMACIA / PC Card, Gateway, server, modem, router dan proxy.

Kekurangan:
Ø  Adanya kelemahan yang terletak pada konfigurasi dan jenis enkripsi. Kelemahan tersbut diakibatkan karena terlalu mudahnya membangun sebuah jaringan wireless.
Ø  Wired Equivalent Privacy (WEP) yang menjadi standart keamanan wireless sebelumnya dapat dengan mudah dipecahkan dengan berbagai tools yang tersedia gratis di internet.

Semoga informasi mengenai kekurangan dan kelebihan dari wifi ini bermanfaat dan menambah ilmu untuk anda semua pembaca setia artikel printerilmu. Baca juga artikel menarik lainnya yang membahas mengenai wifi tidak bisa terkoneksi dengan internet.

Itulah sedikit Artikel WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA" terbaru dari kami

Semoga artikel WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA" yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Zona Free Game Android . jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca WIFI "KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA"